Sosialisasi Sistem Penjaminan Mutu Internal di FKIK

Selasa (27/04/2021) dan Kamis (29/04/2021), bertepatan dengan Bulan Suci Ramadhan 1442 H tahun ini, Unit Penjaminan Mutu (UPM) FKIK UIN Maulana Malik Ibrahim Malang melaksanakan sosialisasi Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) di lingkup Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) UIN Malang. Meskipun baru berumur sekurang-kurangnya 1 tahun sejak pertama kali dibentuk oleh Dekan FKIK UIN […]